Kelihatannya Bagus dan Rasanya Enak. Jadi, Mengapa Masakan Indonesia Tidak Menjadi Bagian dari Budaya Populer Global?

Famous Indonesian food, seafood & tempeh satay with nasi liwet and variety of sambal.

Can Indonesian food be part of the popular culture? Source: Getty Images/susan.k.

Indonesia tidak hanya ingin melestarikan budaya makanannya yang cemerlang dan beragam. Namun juga ingin dikenal secara internasional. Bagaimana Indonesia dapat mencapai ambisi itu? Seorang pria percaya bahwa jalan ke depan adalah dengan memanfaatkan budaya pop. Dan apa yang seharusnya menjadi peran pemerintah?


Indrakarona Ketaren, pendiri Asosiasi Gastronomi Indonesia (AGASI) dan Adi Gastronom Indonesia, badan-badan
Indonesian cuisine - The popular spicy taste of Nasi Padang.
Indonesian cuisine "Padang food" is seen on display as vendors wait for customers. Rendang has been known globally. But what about other Indonesian dish? Source: Undated/Getty Images.
yang mempromosikan studi tentang hubungan antara makanan Indonesia dan nilai-nilai serta identitas Indonesia.  Indrakarona menjelaskan kepada Sri Dean tentang pentingnya peran anak muda dalam meningkatkan pengaruh masakan Indonesia sehingga menjadi wahana ‘soft diplomacy’.
Dan Anda dapat mengikuti perkembangan informasi terbaru tentang virus corona dalam bahasa Anda di sbs.com.au/coronavirus


Share