Pemerintah Australia mendesak agar masyarakat dan organisasi perlu bersiap menghadapi kejadian cuaca yang lebih ekstrem dan bencana alam akibat krisis iklim.
2024 tahun terpanas selama ini
Climate change is being blamed for 2024 being the hottest year on record (AAP). Credit: Nikki Short/AAPIMAGE
Organisasi Meteorologi Dunia dan NASA telah mengonfirmasi bahwa tahun 2024 adalah tahun terpanas yang pernah tercatat, dengan suhu yang dipicu oleh gas rumah kaca yang didorong oleh perubahan iklim.
Share